Menguasai Blender 3D Dari Dasar Sampai Ahli

Program intensif mempelajari bagaimana membuat objek 3D sampai dengan pembuatan animasi Software yang digunakan adalah Blender.

Level

Menengah

Kategori

3D Creation

Durasi

10.145 Menit


Rp 550.000
Kelas ini terdiri dari
17 Topik
3 Assesment
68 Modul
Sertifikat

Tujuan Umum Pembelajaran kelas:

Peserta memahami dan mampu untuk membuat 3D dari modelling hingga animasi dengan menggunakan Blender 3D.

Tujuan pembelajaran kelas ini adalah:

  • Menguasai teknik pengembangan aset 3D dari mulai modelling sampai animation
  • Menguasai dasar-dasar dan prinsip pengembangan aset 3D
  • Mampu menghasilkan karya 3D untuk berbagai keperluan seperti animasi 3D, game, arsitektur (modelling) sebagai bekal kompetensi sebagai seorang 3D Artist atau 3D Animator.

Siapa saja yang bisa mengikuti kelas ini?

  • Kamu lulusan SMA/SMK/MAN atau sederajat
  • Kamu lulusan D1, D2, D3, D4, S1 atau sederajat
  • Kamu yang menginginkan bekerja di bidang kreatif
  • Kamu yang menginginkan peningkatan skill 3D

Specs Hardware / Software:

  • Blender version 2.79
  • 64-bit dual core 2Ghz CPU with SSE2 support
  • 4 GB RAM
  • 1280×768 display
  • Mouse, trackpad or pen+tablet
  • Graphics card with 1 GB RAM, OpenGL 3.3

Metode pembelajaran

  • Modul sudah disiapkan lengkap via LMS di website ini
  • Silakan untuk melakukan latihan mandiri mengikuti modul
  • Kami akan menyediakan WAG (Whatsapp Group) 
  • Gunakan WAG untuk bertanya kepada instruktur
  • Akan ada quiz dan tugas akhir, untuk lulus minimal skor 60

Syarat dan Ketentuan

  • Peserta wajib memiliki device sendiri (PC atau Laptop)
  • Peserta wajib menyelesaikan kelas maksimal 1 bulan setelah redeem kode voucher
  • Peserta tidak dapat membatalkan kelas yang sudah dibeli
  • Peserta wajib bergabung dalam grup whatsapp yang disediakan untuk pelaksanaan diskusi dengan pengajar

Tujuan Umum Pembelajaran kelas:

Peserta memahami dan mampu untuk membuat 3D dari modelling hingga animasi dengan menggunakan Blender 3D.

Tujuan pembelajaran kelas ini adalah:

  • Menguasai teknik pengembangan aset 3D dari mulai modelling sampai animation
  • Menguasai dasar-dasar dan prinsip pengembangan aset 3D
  • Mampu menghasilkan karya 3D untuk berbagai keperluan seperti animasi 3D, game, arsitektur (modelling) sebagai bekal kompetensi sebagai seorang 3D Artist atau 3D Animator.

Siapa saja yang bisa mengikuti kelas ini?

  • Kamu lulusan SMA/SMK/MAN atau sederajat
  • Kamu lulusan D1, D2, D3, D4, S1 atau sederajat
  • Kamu yang menginginkan bekerja di bidang kreatif
  • Kamu yang menginginkan peningkatan skill 3D

Specs Hardware / Software:

  • Blender version 2.79
  • 64-bit dual core 2Ghz CPU with SSE2 support
  • 4 GB RAM
  • 1280×768 display
  • Mouse, trackpad or pen+tablet
  • Graphics card with 1 GB RAM, OpenGL 3.3

Metode pembelajaran

  • Modul sudah disiapkan lengkap via LMS di website ini
  • Silakan untuk melakukan latihan mandiri mengikuti modul
  • Kami akan menyediakan WAG (Whatsapp Group) 
  • Gunakan WAG untuk bertanya kepada instruktur
  • Akan ada quiz dan tugas akhir, untuk lulus minimal skor 60

Syarat dan Ketentuan

  • Peserta wajib memiliki device sendiri (PC atau Laptop)
  • Peserta wajib menyelesaikan kelas maksimal 1 bulan setelah redeem kode voucher
  • Peserta tidak dapat membatalkan kelas yang sudah dibeli
  • Peserta wajib bergabung dalam grup whatsapp yang disediakan untuk pelaksanaan diskusi dengan pengajar
Respon Positif dari alumni GAMELAB.ID
  • pendapat saya setelah menyelesaikan kelas On Boarding Kelas Industri Gamelab sangat membantu saya dalan mengerjakan tugas dengan tepat waktu dan konsisten.

    Pande Putu Nia Anjani Devi

    SMKN 1 TABANAN

  • Menurut saya, gamelab sangat bermanfaat bagi pemula yang ingin membuat game. karena kita akan di perlihatkan cara-cara membuat game dengan benar dan jika mengalami kesulitan akan ada trainer yang siap membantu.

    Galih Nurdatama Lea Saputra

    SMK NEGERI 1 SANDEN

  • Terimakasih kepada semua tim kakak² dari gamelab sekaligus bapak/ibu guru ,yang membantu menyukseskan program gamelab ini , sehingga sudah mencapai tahap akhir dimana saya akan mendapatkan sertifikat , sangat senang sekali rasanya bisa mendaftar di progr

    Az Zahra Putri Ramadhani

    SMKS SATYA PRAJA 2 PETARUKAN

  • Menurut saya Gamelab sangat bagus, menyenangkan, dan menarik walau ada kesalahan saat saya mengerjakan karena kurang teliti. Trainernya juga ramah ketika memberikan penjelasan. Ini pengalaman baru untuk saya...

    Siti Naimah

    SMKN 1 TELAGASARI

  • Kelas critical thinking ini membuat saya lebih menghargai sudut pandang orang lain yang berbeda dengan kita dan juga lebih berpikir kritis terhadap argumen argumen yang belum tentu valid

    Fatih Muhammad Yusrifal Fikri

    Universitas Negeri Semarang

  • Gamelab Indonesia adalah lembaga pendidikan dan pelatihan kerja. Berbasis pengalaman team building yang efisien, Gamelab Indonesia dikembangkan oleh tenaga pengajar yang kompeten dan didukung oleh sistem pengajaran berbasis online yang efektif.

    Zalfa Ulya Afifah

    SMK GEMA NUSANTARA

  • Terimakasih atas didikan nya selama ini ,,saya senang dan bangga bisa mengikuti Gamelab ini jadi bisa mengetahui materi2 yg blm pernah saya dapatkan di sekolah ,,

    Siti Nur Kholifah

    SMK NEGERI 3 PENAJAM PASER UTARA

  • pendapat saya kelas On Boarding ini saya bisa mempelajari luas tentang GameLab itu apa, dan juga beberapa materi seperti Gmail, Google Drive, dan sebagainya.

    Rahmad Dwi Adittya Nasir

    SMKN 1 GORONTALO

  • Kelas Critical thinking: meningkatkan Kualitas Hidup dengan Berpikir Kritis merupakan kelas yang sangat membantu untuk memahami Critical Thinking. Contoh-contoh dan quiz yang ada juga sangat berperan dalam pemhaman Critical Thinking. Intinya mantab jiwa lah untuk materinya

    Freda Adi Fardana

    Politeknik Negeri Jember

Silabus Kelas
Dengan siapa kamu akan belajar?
Andi Saputro

Educa Studio

Fasilitas Tambahan
  • Tanya jawab via Whatsapp Group
  • Akses ke forum dan diskusi kelas
  • e-Sertifikat Kelas
  • CV Digital (khusus langganan)

Yuk, berlangganan dan akses semua kelas

Berlangganan sekarang juga untuk mulai. Pilih skill apapun dan pelajari kapanpun. Dapatkan materi terstruktur, modul praktik berbasis project, plus webinar series rancangan para experts.