Menguasai Adobe Premiere Pro untuk Menjadi Desainer Multimedia (Video Editor)

Belajar memproses video hasil rekaman agar lebih menarik mulai dari dasar, transisi, dan efek dalam videografi

Level

Pemula

Kategori

Video & Animation

Durasi

391 Menit


Rp 500.000
Ikuti Kelas
Kelas ini terdiri dari
6 Topik
3 Assesment
10 Modul
Sertifikat

Dunia kreatif sekarang berkembang dengan cepat dan inovatif, terutama pada bidang videografi. Sehingga kebutuhan akan konten kreator sangat tinggi, dalam hal ini Desainer Multimedia . Gamelab Indonesia menjawab kebutuhan tersebut dengan kelas pelatihan "Menguasai Adobe Premiere Pro untuk Menjadi Desainer Multimedia Video Editor". Dikelas ini, kamu akan belajar mengenai aplikasi adobe premier, animasi grafis, video promosi dan teknik color grading dan transisi.

Ayo daftarkan dirimu dan mulai belajarnya!

Tujuan Umum Pembelajaran Kelas:

Peserta pelatihan mampu membuat minimal 1 (satu) video hasil rekaman sesuai permintaan menggunakan aplikasi Adobe Premiere.

Tujuan Khusus Pembelajaran Kelas:

  • Peserta dapat memahami dasar-dasar aplikasi adobe premiere
  • Peserta dapat mengetahui teknik pembuatan animasi grafis
  • Peserta dapat memodifikasi teks pada video
  • Peserta dapat membuat video promosi
  • Peserta dapat membuat color grading dan transisi pada video
  • Peserta memiliki ketepatan dalam memilih komponen dan klip dalam video promosi
  • Peserta memiliki ketepatan dalam memilih transisi dan efek dalam video promosi
  • Peserta memiliki kreatifitas dalam membuat teks

Siapa saja yang bisa mengikuti kelas ini?

  • Pendidikan minimal SMk
  • Memiliki laptop atau pc
  • Koneksi internet untuk mengakses materi
  • Memasang perangkat lunak Adobe Premiere 2018
  • Menguasai gambar perspektif (opsional)

Specs Hardware / Software:

  • Windows 10 (64-bit)
  • Ram 8 GB
  • Display 1920 x 1080
  • Graphics card with 2 GB

Metode pembelajaran

  • Self-paced learning : Metode ajar yang digunakan adalah pembelajaran mandiri yang memungkinkan peserta belajar kapan saja, dimana saja secara online
  • Modul sudah disiapkan lengkap via LMS di website ini
  • Silakan untuk melakukan latihan mandiri mengikuti modul video
  • Kami akan menyediakan WAG (Whatsapp Group) 
  • Gunakan WAG untuk bertanya kepada instruktur
  • Akan ada quiz dan tugas akhir, untuk lulus minimal skor 60

Metode Evaluasi

  • Pre test
  • Kuis
  • Post test
  • Uji Praktik

Jenis Sertifikat

  • Sertifikat Penyelesaian dan Sertifikat Kelulusan

Syarat dan Ketentuan

  • Peserta wajib memiliki device sendiri (PC atau Laptop)
  • Peserta wajib menyelesaikan kelas maksimal 1 bulan setelah redeem kode voucher
  • Peserta tidak dapat membatalkan kelas yang sudah dibeli
  • Peserta wajib bergabung dalam grup whatsapp yang disediakan untuk diskusi dengan pengajar

Dunia kreatif sekarang berkembang dengan cepat dan inovatif, terutama pada bidang videografi. Sehingga kebutuhan akan konten kreator sangat tinggi, dalam hal ini Desainer Multimedia . Gamelab Indonesia menjawab kebutuhan tersebut dengan kelas pelatihan "Menguasai Adobe Premiere Pro untuk Menjadi Desainer Multimedia Video Editor". Dikelas ini, kamu akan belajar mengenai aplikasi adobe premier, animasi grafis, video promosi dan teknik color grading dan transisi.

Ayo daftarkan dirimu dan mulai belajarnya!

Tujuan Umum Pembelajaran Kelas:

Peserta pelatihan mampu membuat minimal 1 (satu) video hasil rekaman sesuai permintaan menggunakan aplikasi Adobe Premiere.

Tujuan Khusus Pembelajaran Kelas:

  • Peserta dapat memahami dasar-dasar aplikasi adobe premiere
  • Peserta dapat mengetahui teknik pembuatan animasi grafis
  • Peserta dapat memodifikasi teks pada video
  • Peserta dapat membuat video promosi
  • Peserta dapat membuat color grading dan transisi pada video
  • Peserta memiliki ketepatan dalam memilih komponen dan klip dalam video promosi
  • Peserta memiliki ketepatan dalam memilih transisi dan efek dalam video promosi
  • Peserta memiliki kreatifitas dalam membuat teks

Siapa saja yang bisa mengikuti kelas ini?

  • Pendidikan minimal SMk
  • Memiliki laptop atau pc
  • Koneksi internet untuk mengakses materi
  • Memasang perangkat lunak Adobe Premiere 2018
  • Menguasai gambar perspektif (opsional)

Specs Hardware / Software:

  • Windows 10 (64-bit)
  • Ram 8 GB
  • Display 1920 x 1080
  • Graphics card with 2 GB

Metode pembelajaran

  • Self-paced learning : Metode ajar yang digunakan adalah pembelajaran mandiri yang memungkinkan peserta belajar kapan saja, dimana saja secara online
  • Modul sudah disiapkan lengkap via LMS di website ini
  • Silakan untuk melakukan latihan mandiri mengikuti modul video
  • Kami akan menyediakan WAG (Whatsapp Group) 
  • Gunakan WAG untuk bertanya kepada instruktur
  • Akan ada quiz dan tugas akhir, untuk lulus minimal skor 60

Metode Evaluasi

  • Pre test
  • Kuis
  • Post test
  • Uji Praktik

Jenis Sertifikat

  • Sertifikat Penyelesaian dan Sertifikat Kelulusan

Syarat dan Ketentuan

  • Peserta wajib memiliki device sendiri (PC atau Laptop)
  • Peserta wajib menyelesaikan kelas maksimal 1 bulan setelah redeem kode voucher
  • Peserta tidak dapat membatalkan kelas yang sudah dibeli
  • Peserta wajib bergabung dalam grup whatsapp yang disediakan untuk diskusi dengan pengajar
Respon Positif dari alumni GAMELAB.ID
  • Pengalaman magang disini merupakan pengalaman dan pelajaran yang berarti dan berharga bagi saya untuk bisa menjadi pribadi yang lebih baik lagi ke depannya. Karena tidak akan pernah saya dapatkan di perkuliahan. Dari magang disini saya telah mendapatkan g

    Ridwan Raehan Ramdhoni

    SMKS MUHAMMADIYAH 1 SUKOHARJO

  • Saya sangat senang bisa mempelajari kelas on boarding ini, soal dan pengertian nya jelas, dan modul yang diberikan sangat bermanfaat bagi saya. Terimakasih Gamelab

    Adhalia Anggita Syalsyabillah

    SMKN 4 REJANG LEBONG

  • Gamelab sangat baik,belajar dengan gamelab menyenangkan,materi mudah untuk di pahami dan projek yang di berikan cukup mentang buat saya.Semoga gamelab Indonesia tambah sukses buat kedepannya

    Anggun Sekar Kusuma Riyadi

    SMK NEGERI MATESIH

  • Sangat mudah dipahami, dan mudah diserap, materi yang diberikan diberi contoh hasil jadi mudah untuk memilih opsi. Ovreall saya dapat ilmu yang sangat berguna dan saya dapat menciptakan web frontend saya sendiri dengan mudah.

    M. Iqbal Pratama

    SMKN 3 BANJARBARU

  • pembelajaran yang mudah di pahami dan dipelajari,penyampaian materi maupun kuis sangat seru selayak nya game yg meneggang kan. very good very wellll.....!!!!!!

    Labib Maftuh Dauzan

    SMKS AQUA VITAE

  • Sangat senang dengan tata tertib, kegiatan dan panduanya yang ada di gamelab indonesia. selain membuat saya mengerjakanya tepat waktu saya juga belajar mengejar target yang saya inginkan

    Anisa Azzahra

    SMKN 6 KENDAL

  • alhamdulillah setelah mengikuti kelas on boarding pelajaran yang bisa saya ambil yaitu bisa mengendalikan diri agar lebih aktif dalam belajar dan mendapatkan motifasi dari pelajaran kaizen dan lain-lain

    Nafiisa Asmaunawali

    SMK ANNIHAYAH

  • Materi yang mudah dipelajari dan dipahami, waktu pengerjaan quiz terlalu singkat sehingga harus membaca soal dengan cepat, seringkali tidak cukup waktu untuk membaca soal.

    Yosua Christover Tamboto

    Universitas Negeri Manado

  • sangat menggapresiasi apk ini sangat bagus untuk magang banyak materi materi yang bisa membantuu terus apk ini lengkap bisa konsultasi dengan admin nya juga bisa bertanya materi yang belum mengerti ke trainer dan dapat dijelaskan melalui email yang kita punyaa pokoknyaa apk ikmi sanagat diapresiasi sssssssssssssssaaaaaaaaaaaaaaaaaannnnnnnnnnnnnnnnnnnggggggggggggggggggaaaaaaaaaaaaaaaaatttttttttttttt bbbbbbbbbbbbbbbbbbbbbbbbbbaaaaaaaaaaaaaaaaaaaggggggggggggggggggguuuuuuuuuuuuuuuuuuuuuuuuuussssssssssssssssssssss pasti banyak yang mau bergabung dgn apk inii setelah dipromosikan akan banyak yang memakai nya pokoknya bestt bgt yaaaaa harus dicobaa ga boleh enggaaa terus di saat proses demi proses sanagt menyengankan walaupun banyakk tugas yang diberikann tapi ttp seruu ngerjainnyaaa pokoknya ada momet sendiri di saat proses demi proses mengerjakan tuags nya kalian harus mecobaa ya bsk bkl

    Nazilatul Maghfiroh

    SMK SYUBBANUL WATHON SECANG

Dengan siapa kamu akan belajar?
Shoiful Umam

Educa Studio

Fasilitas Tambahan
  • Tanya jawab via Whatsapp Group
  • Akses ke forum dan diskusi kelas
  • e-Sertifikat Kelas
  • CV Digital (khusus langganan)

Yuk, berlangganan dan akses semua kelas

Berlangganan sekarang juga untuk mulai. Pilih skill apapun dan pelajari kapanpun. Dapatkan materi terstruktur, modul praktik berbasis project, plus webinar series rancangan para experts.