Mengoperasikan CorelDRAW untuk Menjadi Designer Grafis

Di kelas ini, kamu akan berlatih menjadi seorang designer grafis dan multimedia yang mampu membuat desain untuk di post media sosial, logo perusahaan, kartu nama, infografis dan poster melalui praktik mengoperasikan perangkat lunak CorelDRAW sehingga peserta minimal dapat membuat logo, kartu nama dan poster karyanya sendiri.

Level

Pemula

Kategori

Art & Illustration

Durasi

205 Menit


Rp 1.450.000
Ikuti Kelas
Kelas ini terdiri dari
3 Topik
9 Assesment
5 Modul
Sertifikat

Di kelas ini, kamu akan berlatih menjadi seorang designer grafis dan multimedia yang mampu membuat desain untuk di post media sosial, logo perusahaan, kartu nama, infografis dan poster melalui praktik mengoperasikan perangkat lunak CorelDRAW sehingga peserta minimal dapat membuat logo, kartu nama dan poster karyanya sendiri.

Di era Revolusi Industri 4.0, desain grafis memiliki peran cukup penting dalam berbagai aspek kehidupan. Tak dipungkiri, untuk menyukseskan penjualan suatu produk ataupun event, pemasaran dan periklanan dengan konten visual yang menarik sangat dibutuhkan. Gamelab Indonesia menjawab kebutuhan tersebut dengan kelas pelatihan "Mengoperasikan CorelDRAW untuk Menjadi Desainer Grafis". Dikelas ini, kamu akan berlatih membuat desain buatanmu sendiri. Dimulai dari membuat Post media sosial, logo perusahaan, kartu nama, infografis dan poster melalui praktik mengoperasikan perangkat lunak CorelDRAW sehingga peserta minimal dapat membuat logo, kartu nama dan poster karyanya sendiri.

Tujuan Umum

Peserta pelatihan desain grafis dengan CorelDRAW mampu untuk mengembangkan kreativitasnya dengan membuat desain sesuai dengan kebutuhan konsumen yang menarik dengan menunjukkan minimal 60 persen penguasaan materi dengan nilai 80 pada masing-masing modul dan nilai 60 pada saat uji praktik (Tugas Akhir).  

Tujuan Khusus

  • Memahami dasar desain grafis
  • Memahami tujuan alat-alat yang disediakan CorelDRAW
  • Membuat desain Logo Perusahaan 
  • Membuat desain Kartu Nama Profesional
  • Membuat desain Poster 
  • Membuat desain Infografis 
  • Membuat desain Post sosial media seperti Feed IG dan Post Facebook

Siapa saja yang bisa mengikuti kelas ini?

  • Siapa saja yang ingin berkarir sebagai desainer grafis
  • Siapa saja yang ingin belajar desain grafis tahap pemula
  • Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat (minimal 18 tahun)

Specs Hardware / Software:

  • Menggunakan OS Window 10, Windows 8.1 atau Windows 7, MacOS dan Linux
  • Minimal intel Core i3 or AMD Athlon 64
  • RAM 2 GB, minimal hard disk 1 GB

Metode pembelajaran

  • Kami akan menyediakan WAG (Whatsapp Group) untuk tanya jawab
  • Akan ada kuis di setiap modul, post test dan uji praktik
  • Untuk lulus minimal post test  ≥ 60% dan penguasaan uji praktik ≥ 80%

Metode Evaluasi

  • Pre test
  • Kuis
  • Post test
  • Unjuk Keterampilan

Jenis Sertifikat

  • Sertifikat Tanpa Predikat : Absensi kehadiran ≥ 80% + Post Test ≥ 60% + Unjuk Keterampilan < 80%
  • Sertifikat dengan Predikat "Sangat Baik" : Absensi kehadiran ≥ 80% + Post Test ≥ 60% + Unjuk Keterampilan ≥ 80%

Syarat dan Ketentuan

  • Peserta wajib memiliki device sendiri (PC atau Laptop)
  • Peserta wajib menyelesaikan kelas sesuai jadwal yang ditentukan setelah redeem kode voucher
  • Peserta wajib selalu hadir pada setiap sesi pelatihan
  • Peserta tidak dapat membatalkan kelas yang sudah dibeli
  • Peserta wajib bergabung dalam whatsapp group yang disediakan

Di kelas ini, kamu akan berlatih menjadi seorang designer grafis dan multimedia yang mampu membuat desain untuk di post media sosial, logo perusahaan, kartu nama, infografis dan poster melalui praktik mengoperasikan perangkat lunak CorelDRAW sehingga peserta minimal dapat membuat logo, kartu nama dan poster karyanya sendiri.

Di era Revolusi Industri 4.0, desain grafis memiliki peran cukup penting dalam berbagai aspek kehidupan. Tak dipungkiri, untuk menyukseskan penjualan suatu produk ataupun event, pemasaran dan periklanan dengan konten visual yang menarik sangat dibutuhkan. Gamelab Indonesia menjawab kebutuhan tersebut dengan kelas pelatihan "Mengoperasikan CorelDRAW untuk Menjadi Desainer Grafis". Dikelas ini, kamu akan berlatih membuat desain buatanmu sendiri. Dimulai dari membuat Post media sosial, logo perusahaan, kartu nama, infografis dan poster melalui praktik mengoperasikan perangkat lunak CorelDRAW sehingga peserta minimal dapat membuat logo, kartu nama dan poster karyanya sendiri.

Tujuan Umum

Peserta pelatihan desain grafis dengan CorelDRAW mampu untuk mengembangkan kreativitasnya dengan membuat desain sesuai dengan kebutuhan konsumen yang menarik dengan menunjukkan minimal 60 persen penguasaan materi dengan nilai 80 pada masing-masing modul dan nilai 60 pada saat uji praktik (Tugas Akhir).  

Tujuan Khusus

  • Memahami dasar desain grafis
  • Memahami tujuan alat-alat yang disediakan CorelDRAW
  • Membuat desain Logo Perusahaan 
  • Membuat desain Kartu Nama Profesional
  • Membuat desain Poster 
  • Membuat desain Infografis 
  • Membuat desain Post sosial media seperti Feed IG dan Post Facebook

Siapa saja yang bisa mengikuti kelas ini?

  • Siapa saja yang ingin berkarir sebagai desainer grafis
  • Siapa saja yang ingin belajar desain grafis tahap pemula
  • Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat (minimal 18 tahun)

Specs Hardware / Software:

  • Menggunakan OS Window 10, Windows 8.1 atau Windows 7, MacOS dan Linux
  • Minimal intel Core i3 or AMD Athlon 64
  • RAM 2 GB, minimal hard disk 1 GB

Metode pembelajaran

  • Kami akan menyediakan WAG (Whatsapp Group) untuk tanya jawab
  • Akan ada kuis di setiap modul, post test dan uji praktik
  • Untuk lulus minimal post test  ≥ 60% dan penguasaan uji praktik ≥ 80%

Metode Evaluasi

  • Pre test
  • Kuis
  • Post test
  • Unjuk Keterampilan

Jenis Sertifikat

  • Sertifikat Tanpa Predikat : Absensi kehadiran ≥ 80% + Post Test ≥ 60% + Unjuk Keterampilan < 80%
  • Sertifikat dengan Predikat "Sangat Baik" : Absensi kehadiran ≥ 80% + Post Test ≥ 60% + Unjuk Keterampilan ≥ 80%

Syarat dan Ketentuan

  • Peserta wajib memiliki device sendiri (PC atau Laptop)
  • Peserta wajib menyelesaikan kelas sesuai jadwal yang ditentukan setelah redeem kode voucher
  • Peserta wajib selalu hadir pada setiap sesi pelatihan
  • Peserta tidak dapat membatalkan kelas yang sudah dibeli
  • Peserta wajib bergabung dalam whatsapp group yang disediakan
Respon Positif dari alumni GAMELAB.ID
  • sangat membantu sekali untuk memulai startup karena dengan mengikuti ini saya dapat mengetahui apa yang harus dilakukan agar startup saya berkembang dengan tepat dan baik .

    Zahwa Aliya Merfia

    SMKS PGRI 3 MALANG

  • Sangat bermanfaat ilmu terlebih lagi dimasa sekarang sangat dibutuhkan dalam berpikir kritis, tak hanya menghindari hoax tetapi juga dalam menghadapi berbagai hal. Terima kasih ilmu nya

    Anisa Pratiwi

    Universitas Mercu Buana

  • aku jujur nih yaaa, game lab itu seru dan menyenangkan. bingung mau isi apa lagi. soalnya disuruh 50 karakter. seru seru seru seru seru seru seru seru seru seru seru seru hehe. trainernya juga bales semua pertanyaan aku dan kawan2ku yang tda paham dgn sab

    Rhenata Dian Putri

    SMKN 1 BOJONG GEDE

  • Saya benar-benar terkejut dengan pelajaran yang saya pelajari di kelas ini. Banyak hal yang kita lakukan sehari-hari tapi tanpa sadar itu masuk ke bagian pemikiran kritis. Hal yang awalnya menurut saya kebetulan, ternyata sudah ada. Banyak ilmu yang menar

    Pieter

    Universitas Negeri Jakarta

  • pendapat saya, kelas GAMELAB ini sangat bagus untuk pembelajaran awal para pemula design grafis tentunya. terbukti dari saya sendiri tentunya sudah memiliki skill yang lebih meningkat dari sebelumnya. tetapi mungkin bisa lebih ditingkatkan kembali untuk k

    Hesti Puspitasari

    SMK TELKOM LAMPUNG

  • Setelah saya magang di gamelab, dalam waktu kurang dari sebulan akhirnya saya mampu membuat game saya sendiri, dikarenakan materinya yang sistematis, terstruktur dan mudah dimengerti sehingga pelatihan ini sangat menyenangkan.

    Yusman Yulianto

    Universitas Trunojoyo Madura

  • Modul sangat membantu dalam memahami aplikasi Blender 2.79. Meskipun ada beberapa instruksi yang mungkin salah ketik (cth: Solidify, seharusnya Subdivision Surface) yang mungkin akan membingungkan bagi sebagian pemula. Overall : 5/5

    Nurhadiatman Subarkah

    Sekolah Tinggi Multi Media "MMTC" Yogyakarta

  • "Sangat memuaskan karena di setiap penjelasan sangat membantu untuk pelajaran bagaimana cara membuat animasi 3D, dan adalam penggunaan dibuat semaksimal mungkin dari dapat ke dasar, hal hal yang sepele dijelaskan dengan signifikan.... Sangat puas belajar

    Mustafa

    KOBER AZ-ZAHRA

  • bagusssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssss

    Difa Mayfia Exsaputri

    SMKN 1 KARANGANYAR

Dengan siapa kamu akan belajar?
Tri Asih Munaji

Educa Studio

Fasilitas Tambahan
  • Tanya jawab via Whatsapp Group
  • Akses ke forum dan diskusi kelas
  • e-Sertifikat Kelas
  • CV Digital (khusus langganan)

Yuk, berlangganan dan akses semua kelas

Berlangganan sekarang juga untuk mulai. Pilih skill apapun dan pelajari kapanpun. Dapatkan materi terstruktur, modul praktik berbasis project, plus webinar series rancangan para experts.