Pengembangan Game Tingkat Mahir Menggunakan Unity

Di dalam kelas ini peserta akan mendapatkan pelatihan dan materi lengkap dari mulai fundamental C#, pembuatan 2D games, pembuatan 3D games dan pembuatan multiplayer games.

Level

Mahir

Kategori

Programming

Durasi

200 Jam


Rp 1.100.000
Kelas ini terdiri dari
7 Topik
24 Modul
Sertifikat
Respon Positif dari alumni GAMELAB.ID
  • Penjelasan mudah dimengerti dan lengkap. Menjelaskan secara Rinci dari dasar penggunaan Coreldraw dalam Game 2D Artwork, namun supaya lebih dimengerti lagi masih hrs dipahami dengan cara praktek langsung

    Joanne Bintang Primasita

    SMKS GRAFIKA MARDI YUANA BOGOR

  • Di gemelab saya bisa mempelajari apa yang saya tidak ketahui tentang Corel draw , apa fungsi nya , cara menggunakan nya , apa manfaatnya, bagi saya belajar di game lab sangat menyenangkan .

    Ahmad Hafidz Amrulloh

    SMK NEGERI MATESIH

  • Menurut saya, Gamelab sangat membantu dalam mengasah serta mengembangkan kemampuan dan skil saya melalui video-video tutorial dan materi -materi yang diberikan. Selain itu Gamelab sangat bermanfaat untuk saya kedepannya. Saya juga akan sangat mau merekome

    Yunifrida Nelti Sora

    SMK NEGERI 3 MAUMERE

  • Menurut saya Gamelab sangat mudah dipahami untuk pemula ataupun profesional, karena di Gamelab itu sangat mengedukasi, memberikan ilmu yang bermanfaat. Itu saja harapan saya semoga Gamelab bisa terus berkembang hingga dikenal oleh negara lain

    Julian Rizqy Eriawan

    SMKS YPT 2 PURBALINGGA

  • Alhamdulillah,setelah saya belajar dalam kelas gamelaab ini saya mendapatkan ilmu yang belum saya ketahui,wawasan saya bertambah terima kasih gamelab🙏🙏

    Siti Maulida Apriani

    SMK IT AL KASYAF

  • Saya memahami kelas ini tentunya dalam penggunaan coreldraw dan modul yang diberikan cukup baik untuk memahami cara membuat undangan hingga membuat poster. Terima kasih

    Asraf Aprianto

    Politeknik Negeri Semarang

  • materi yang disampaikan sangat bermanfaat, penjelasan yang dijelaskan oleh trainer mudah dipahami(terkadang), dengan adanya gamelab bisa menambah ilmu pengetahuan tentang bagaimana cara membuat game, langkah2nya seperti apa, serta tingkat pembuatan game s

    Nur Istiani

    SMKS BHAKTI PERSADA PATEBON

  • Saya sangat berterima kasih kepada pihak gamelab, Disini saya belajar hal hal yang baru dan mengemas materi sangat bagus tidak membosankan malahan seru dan mudah dipahami Terima Kasih Gamelab

    Muhammad Iqbal Alfarisyi

    SMKIT IHSANUL FIKRI

  • gamelab sangat bermanfaat untuk pelajar dan juga mahasiswa untuk belajar lebih dalam lagi mengenai game edukasi dan pelajaran yang termasuk di materi gamelab

    Cindy Aulia Rahma

    SMKN 9 MALANG

Dengan siapa kamu akan belajar?
Fasilitas Tambahan
  • Tanya jawab via Whatsapp Group
  • Akses ke forum dan diskusi kelas
  • e-Sertifikat Kelas
  • CV Digital (khusus langganan)

Yuk, berlangganan dan akses semua kelas

Berlangganan sekarang juga untuk mulai. Pilih skill apapun dan pelajari kapanpun. Dapatkan materi terstruktur, modul praktik berbasis project, plus webinar series rancangan para experts.