UMUM
Kunjungan Industri SMK Darunnajah Banjarnegara, Memperoleh Motivasi Karier dengan Diskusi bersama Expert Trainer GAMELAB
Seminar industri seperti ini sangat penting bagi siswa SMK karena memberikan pengalaman praktis dan melihat langsung bagaimana teori yang mereka pelajari diterapkan di dunia nyata.