Creativity: Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kreatif

Dengan mengikuti kelas ini peserta dapat memahami kreativitas dan mengenali potensi kreatif di dalam dirinya, sehingga peserta dapat meningkatkan dan menerapkan keterampilan kreatif tersebut dalam berbagai bidang.

Level

Pemula

Kategori

Personal Development

Durasi

4 Jam 10 Menit


GRATIS
Kelas ini terdiri dari
5 Topik
5 Assesment
16 Modul
Sertifikat

Di dalam kelas ini peserta akan belajar tentang konsep kreativitas dan penerapannya, sehingga mampu menguasai : 

  • pengertian dan pentingnya kreativitas 
  • elemen dan proses kreativitas 
  • proses pembuatan inovasi 
  • penerapan kreativitas di berbagai bidang 
  • cara dan tahapan pengembangan kreativitas

Dengan modul dan materi yang tersturktur serta komprehensif juga dengan adanya latihan mandiri peserta, membuat penguasaan soft skill ini menjadi menyenangkan. 

Di dalam kelas ini peserta akan belajar tentang konsep kreativitas dan penerapannya, sehingga mampu menguasai : 

  • pengertian dan pentingnya kreativitas 
  • elemen dan proses kreativitas 
  • proses pembuatan inovasi 
  • penerapan kreativitas di berbagai bidang 
  • cara dan tahapan pengembangan kreativitas

Dengan modul dan materi yang tersturktur serta komprehensif juga dengan adanya latihan mandiri peserta, membuat penguasaan soft skill ini menjadi menyenangkan. 

Respon Positif dari alumni GAMELAB.ID
  • Bagi saya Magang di gamelab merupakan pengalaman berharga karena saya mendapat banyak ilmu dan pengalaman baru. Semoga saya bisa terus mengembangkan kemampuan saya di bidang desain. Terimakasih banyak untuk para trainer yang sudah sangat membantu dan saba

    Rosalinda

    SMK NEGERI 1 CIDAUN

  • Terima kasih karena sudah mengadakan kelas on boarding jadi saya di sini senang banget bisa mendapat pengalaman dan belajar lebih luas dan ini pertama kali nya buat saya saya seneng banget

    Anisa Juliyanti

    SMKS AQUA VITAE

  • Di kelas gamelab,saya belajar untuk membuat toko online,dan menjual produk dengan adanya kelas gamelab ini saya mempelajari banyak hal baru yang membuat saya lebih mengerti tentang toko online

    Ni Putu Ayu Thasya Putriani

    SMKN 1 TABANAN

  • Mengikuti magang online di gamelab.ID sangat menyenangkan. Bidang ilmu yang kita pelajari akan di upgrade lewat konten materi dan penugasan, karena yang diberikan kepada peserta magang disesuaikan dengan kebutuhan saat sekarang. Trainer yang sudah berpengalaman akan membimbing dan mengarahkan para peserta magang sehingga sukses mengikuti kegiatan magang. Terima kasih Gamelab.ID

    Ummu Syarifah

    SMKN 1 DUKUHTURI

  • Kelas di Gamelab sangat rapi dalam hal penyampaian, runtut dari hal yang mudah hingga tingkatan sulit sehingga mempermudah kami untuk memahami materi terapannya.

    Annas Nur Aziz

    SMKN 1 DUKUHTURI

  • Menurut saya modul ini sangat cocok untuk pemula yang ingin belajar pemrograman dasar game karena materinya sudah tertera dengan jelas sampai bisa menyelesaikan sebuah game.

    Sufiyatun Nada

    SMK NEGERI 1 JEPARA

  • sangat bermanfaat untuk menambah wawasan, jadi lebih mengerti tentang desain grafis, senang bisa menyelesaikan tugas tugas yang diberikan. Membentuk komunikasi visual yang menggunakan gambar untuk menyampaikan informasi atau pesan seefektif mungkin, teks

    Anita Nur Cahyani

    SMKN 1 NGAWEN

  • pendapat saya, kelas GAMELAB ini sangat bagus untuk pembelajaran awal para pemula design grafis tentunya. terbukti dari saya sendiri tentunya sudah memiliki skill yang lebih meningkat dari sebelumnya. tetapi mungkin bisa lebih ditingkatkan kembali untuk k

    Hesti Puspitasari

    SMK TELKOM LAMPUNG

  • Belajar videografi untuk pemula membuat saya jadi mengerti dan menambah pengetahuan ,belajar tentang cara membuat storyboard sampai pengetahuan cara mengedit menggunakan aplikasi kinemaster.

    Titin Dwi Listiyani

    SMKN 1 BANYUMAS

Dengan siapa kamu akan belajar?
Andi Taru,

Educa Studio

Fasilitas Tambahan
  • Tanya jawab via Whatsapp Group
  • Akses ke forum dan diskusi kelas
  • e-Sertifikat Kelas
  • CV Digital (khusus langganan)

Yuk, berlangganan dan akses semua kelas

Berlangganan sekarang juga untuk mulai. Pilih skill apapun dan pelajari kapanpun. Dapatkan materi terstruktur, modul praktik berbasis project, plus webinar series rancangan para experts.