Menguasai CorelDRAW Dari Dasar Sampai Ahli

Peserta diharapkan dapat menguasai desain grafis dan ilustrasi digital menggunakan CorelDRAW. Kelas ini berisi lebih dari 100+ tutorial menggambar berbagai macam objek dari benda sampai robot.

Level

Menengah

Kategori

Art & Illustration

Durasi

70 Jam 50 Menit


Rp 630.000
Kelas ini terdiri dari
10 Topik
9 Assesment
97 Modul
Sertifikat
Selamat datang di kelas Menguasai CorelDRAW Dari Dasar Sampai Ahli!

Di kelas ini, peserta akan belajar tentang penggunaan CorelDRAW untuk menciptakan ilustrasi grafis yang menakjubkan dari dasar hingga tingkat ahli. Peserta akan belajar cara menggambar berbagai objek seperti benda sehari-hari, buah-buahan, hewan, tumbuhan, alat transportasi, dan bangunan.

Setelah belajar di kelas ini, peserta diharapkan dapat:
  • Mengembangkan keterampilan peserta dalam menggunakan CorelDRAW untuk ilustrasi grafis yang beragam.
  • Menerapkan teknik menggambar objek dan karakter secara detail serta penggunaan alat dan fitur-fitur penting dalam CorelDRAW.
  • Membuat karya ilustrasi yang kreatif dan berkualitas tinggi, baik untuk keperluan pribadi maupun profesional.
Kelas ini untuk siapa?
  • Siswa yang tertarik mempelajari dasar-dasar ilustrasi grafis dan ingin mengembangkan keterampilan digital
  • Mahasiswa desain atau bidang terkait yang ingin memperdalam pengetahuan tentang CorelDRAW untuk proyek-proyek akademis atau portofolio profesional.
Selamat datang di kelas Menguasai CorelDRAW Dari Dasar Sampai Ahli!

Di kelas ini, peserta akan belajar tentang penggunaan CorelDRAW untuk menciptakan ilustrasi grafis yang menakjubkan dari dasar hingga tingkat ahli. Peserta akan belajar cara menggambar berbagai objek seperti benda sehari-hari, buah-buahan, hewan, tumbuhan, alat transportasi, dan bangunan.

Setelah belajar di kelas ini, peserta diharapkan dapat:
  • Mengembangkan keterampilan peserta dalam menggunakan CorelDRAW untuk ilustrasi grafis yang beragam.
  • Menerapkan teknik menggambar objek dan karakter secara detail serta penggunaan alat dan fitur-fitur penting dalam CorelDRAW.
  • Membuat karya ilustrasi yang kreatif dan berkualitas tinggi, baik untuk keperluan pribadi maupun profesional.
Kelas ini untuk siapa?
  • Siswa yang tertarik mempelajari dasar-dasar ilustrasi grafis dan ingin mengembangkan keterampilan digital
  • Mahasiswa desain atau bidang terkait yang ingin memperdalam pengetahuan tentang CorelDRAW untuk proyek-proyek akademis atau portofolio profesional.
Respon Positif dari alumni GAMELAB.ID
  • Menurut saya game lab itu meningkatkan skil siswa dalam mempelajari editor grafik vektor (Corel draw) dan bisa membuat siswa menjadi kreatif dalam membuat desain

    Desy Fitriatul Rohman

    SMKS DARUS SHOLIHIN PUGER

  • crtical thinking ini membuat saya harus benar" berfikir secara kritis karena dalam suatu keadaan yang mungkin bisa jadi sama namun cara penangaanannya bisa berbeda. oleh karena itu materi ini sangat membantu saya dalam mengasah kemampuan berpikir kritis saya.

    Fadhilatul Fitriyah

    Universitas Yudharta Pasuruan

  • Modul yang disediakan cukup membantu untuk mencoba latihan dengan corel draw, dan instruksinya cukup jelas untuk tugasnya, mungkin saja ada kendala dalam keleluasaan untuk konsultasi

    Farah Juliandira

    Institut Seni Indonesia Yogyakarta

  • Menurut saya gamelab Indonesia berguna untuk mempersiapkan siswa SMK agar mempunyai jiwa yang baik sebelum memasuki dunia kerja Harapan saya setelah belajar kelas industri Gamelab indonesia ini adalah Ilmu yang telah saya pelajari dan yang telah diberi

    Hamida Ulfatun Amala

    SMKN 4 BOJONEGORO

  • kelas yang bagus buat yg masih dasar, jadi tambah pengalaman juga. semoga dengan ikut kelas ini jadi tambah pengetahuan, lebih mengerti dengan bahasa inggris, dan semoga bisa dipraktekkan secara langsung.

    Windi Utami Fury

    SMK NEGERI 1 KARANGTENGAH

  • Kelas nyah lumayan sulit juga namun pas pertamakali sayah menyimak sayah jadi termotipasi untuk belajar dan alhamdulilah bisa menambah wawasan sayah menjadi lebih banyak

    Andi Rustandi

    Institut Teknologi Sepuluh Nopember

  • materi dari gamelab sangat mudah untuk dipahami dan gampang dimengerti,dan setelah saya mengikuti kelas industri dri gamelab,saya jd tau lebih banyak tentang gamelab indonesia

    Dwicky Agustio Rozaqa Kamala

    SMKN 1 PURBALINGGA

  • startup fundamental sangat bermanfaat bagi pelajar penerus bangsa karena dalam pembelajaran ini dijelaskan tentang teknologi start up, apalagi saya sendiri juga pernah menonton drama korea yang berjudul start up sangat membantu.

    Erika Meliana

    SMKN 2 SALATIGA

  • Dari gamelab saya belajar banyak tentang Dasar Pencatatan Transaksi, dan saya menjadi lebih mahir dalam menggunakan Excel dan Google sheet karna sering menggunakannya.saya berdoa semoga gamelab semakin berkembang dan lebih bagus lagi

    Zahra Salsabila

    SMKN 1 BOJONG GEDE

Silabus Kelas
Dengan siapa kamu akan belajar?
Galih Aulia,

Educa Studio

Tri Asih Munaji

Educa Studio

Fasilitas Tambahan
  • Tanya jawab via Whatsapp Group
  • Akses ke forum dan diskusi kelas
  • e-Sertifikat Kelas
  • CV Digital (khusus langganan)

Yuk, berlangganan dan akses semua kelas

Berlangganan sekarang juga untuk mulai. Pilih skill apapun dan pelajari kapanpun. Dapatkan materi terstruktur, modul praktik berbasis project, plus webinar series rancangan para experts.