Critical Thinking: Meningkatkan Kualitas Hidup dengan Berpikir Kritis

Pada kelas ini peserta akan belajar berbagai hal tentang critical thinking, mengasah dan mengimplementasikannya ke dalam kehidupan sehari-hari.

Level

Pemula

Kategori

Personal Development

Durasi

3 Jam 45 Menit


GRATIS
Kelas ini terdiri dari
5 Topik
5 Assesment
15 Modul
Sertifikat

Tujuan Umum

Dengan menyelesaikan kelas Belajar Melatih Pikiran Untuk Berpikir Kritis, peserta mampu mengetahui tingkat berpikir kritis, tujuan dan manfaat berpikir kritis, dan bagaimana meningkatkan kemampuan berpikir kritis. Sehingga karakter-karakter positif berpikir kritis dapat diimplementasikan di berbagai lini kehidupan dan profesi.

Tujuan Khusus

  1. Peserta dapat mengetahui apa itu berpikir
  2. Peserta dapat mengetahui apa itu berpikir kritis
  3. Peserta dapat menyusun dan mengembangkan argumen konstruktif
  4. Peserta dapat melatih kemampuan berpikirnya
  5. Peserta dapat melatih level berpikir kritisnya

Kelompok Sasaran

  1. pendidikan minimal SMP
  2. memiliki smartphone
  3. memiliki akun di www.gamelab.id 
  4. koneksi internet untuk mengakses materi

 

Tujuan Umum

Dengan menyelesaikan kelas Belajar Melatih Pikiran Untuk Berpikir Kritis, peserta mampu mengetahui tingkat berpikir kritis, tujuan dan manfaat berpikir kritis, dan bagaimana meningkatkan kemampuan berpikir kritis. Sehingga karakter-karakter positif berpikir kritis dapat diimplementasikan di berbagai lini kehidupan dan profesi.

Tujuan Khusus

  1. Peserta dapat mengetahui apa itu berpikir
  2. Peserta dapat mengetahui apa itu berpikir kritis
  3. Peserta dapat menyusun dan mengembangkan argumen konstruktif
  4. Peserta dapat melatih kemampuan berpikirnya
  5. Peserta dapat melatih level berpikir kritisnya

Kelompok Sasaran

  1. pendidikan minimal SMP
  2. memiliki smartphone
  3. memiliki akun di www.gamelab.id 
  4. koneksi internet untuk mengakses materi

 

Respon Positif dari alumni GAMELAB.ID
  • Soal nya tidak begitu rumit, selama pembelajan ini saya mendapatkan ilmu tentang Logika dan Algoritma Pemrograman, bagi saya ilmu ini sangat penting di bidang pemrograman

    Radiv Lazuardi Aziz

    SMKS MUHAMMADIYAH 1 SUKOHARJO

  • Terimakasih banyak gamelab, dari sini saya mendapatkan banyak ilmu dan pengalaman sehingga dapat meninggatkan skill saya dalam membangun sebuah website

    Rahmi Aprianti

    SMKN 1 GARUT

  • bagus bangett,mudah di mengerti,mentornya fastrespon sklii ramahh mudah di fahami, baikkk,modulnya sangat berguna,pelatihan soal-soalnya mudah di mengerti

    Melly Dwi Pratiwi

    SMKN 1 BAKAUHENI

  • [KELAS INDUSTRI - GAMELAB INDONESIA] ”Optimize Your Digital Skill” Kelas Industri GAMELAB adalah sarana belajar bersama dengan Industri untuk memahami sebuah kompetensi yang saya ambil, agar kompetensi saya sesuai dengan kebutuhan Dunia Usaha dan Dunia Industri. Dilatih oleh expert trainer di bidangnya dan menggunakan Learning Manajemen Sistem yang mumpuni, membuat saya semakin bersemangat mengikuti. Saya siap untuk mengikuti Kelas Industri dan meningkatakan skill. [FIRZA IRAWAN KASTARI asal Bengkulu SMKN04 Rejang Lebong, jurusan tehnik Komputer dan jaringan ] “The future belongs to those who learn more skills and combine them in creative ways” — Robert Greene #kelasindustri #SiapBelajar #Gamelab.ID #KelasIndustri #PastiBisaHebat

    Firza Irawan Kastari

    SMKN 4 REJANG LEBONG

  • Materi yang disampaikan sangat menarik serta mudah untuk dipahami. Saya dapat mempelajari bagaimana tahapan membuat Aset Game 2D dari awal hingga selesai.

    Aprio Ricardo

    Universitas Tarumanagara

  • Setelah saya masuk program magang di gamelab banyak ilmu yang saya dapat mengenai desain. Admin dari gamelab juga ramah dalam setiap menjawab pertanyaan. Harapan saya semoga gamelab indonesia semakin maju dan selalu memberikan ilmu yang bermanfaat di seti

    Muhammad Hirzi Raditya

    Politeknik Negeri Media Kreatif

  • Game Lab adalah tempat magang yang bagus untuk melakukan pelatihan kerja sebelum masuk ke dunia kerja yang sebenarnya, tempat ini sangat cocok untuk pemula dan saya sangat merekomendasikan tempat ini kepada yang lain

    Anindhita Zahra Zafirah

    SMKS PGRI 1 TANGERANG

  • rekomendasi gamelab sangat berguna untuk pengetahuan sehingga kita memerlukannya wadah untuk menggali ilmu pengetahuan terhadap dunia teknologi lebih banyak lagi, sehingga gamelab sangat cocok untuk direkomendasikan kepada teman-teman semua

    Alfina Fitria

    Universitas PGRI Semarang

  • kelas Critical thingking pada membuat pikiran lebih terbukak dan mendapatkan metode metode tertentu tehadap sebuah persoalan yang seharusnya terlihat mudah ternyata sulit dan begitu juga sebalikan, dan hal ini mampu memacu otak kita agar dapat berpikir l

    Rihadatul A'isy Fajri

    Institut Seni Indonesia Padang Panjang

Dengan siapa kamu akan belajar?
Lydia Nuari Dewi

Educa Studio

Fasilitas Tambahan
  • Tanya jawab via Whatsapp Group
  • Akses ke forum dan diskusi kelas
  • e-Sertifikat Kelas
  • CV Digital (khusus langganan)

Yuk, berlangganan dan akses semua kelas

Berlangganan sekarang juga untuk mulai. Pilih skill apapun dan pelajari kapanpun. Dapatkan materi terstruktur, modul praktik berbasis project, plus webinar series rancangan para experts.