Membuat Game Dengan Scratch Untuk Menjadi Programmer Multimedia prakerja

Membuat Game Dengan Scratch Untuk Menjadi Programmer Multimedia

Pelatihan ini cocok untuk pemula yang sangat awam terhadap dunia coding dan ingin melatih logika coding. Menggunakan software Scratch, kamu bisa membuat game kamu sendiri dengan mudah dan menyenangkan

Level

Pemula

Kategori

Design & Multimedia

Durasi

448 Menit


Rp 207.200

Rp 296.000

Diskon 30%
Kelas ini terdiri dari
topik 3 Topik
assesment 3 Assesment
module 12 Modul
sertifikat Sertifikat

Tujuan Umum :

Peserta pelatihan mampu untuk membuat sebuah media interkatif berbasis game dengan menggunakan software Scratch serta dapat mengembangkannya sesuai dengan permintaan pelanggan

Tujuan Khusus :

  • Peserta dapat memahami dasar-dasar pembuatan game dan animasi sederhana menggunakan software Scratch
  • Peserta dapat mengetahui teknik pembuatan game
  • Peserta dapat menerapkan logika pembuatan game
  • Peserta dapat membuat sebuah game lengkap dengan logika dan interaksi pengguna 
  • Peserta memiliki kerapian penataan tata letak objek dan layout 
  • Peserta memiliki ketelitian dalam membuat serangkaian event dan aksi logika game 
  • Peserta memiliki ketepatan dalam pemilihan event supaya game menjadi teroptimasi

Siapa saja yang bisa mengikuti kelas ini?

  • Siswa-siswi di tingkat SD, SMP, SMA
  • Mahasiswa-mahasiswi jurusan pendidikan
  • Kamu yang ingin memulai belajar mengembangkan game

Specs Hardware / Software:

  • Windows 10 / macOS 10.13 / Android tablets / Chromebooks version 6.0
  • Space untuk penyimpanan minimal 400 MB

Metode pembelajaran

  • Self-paced learning : Metode ajar yang digunakan adalah pembelajaran mandiri yang memungkinkan peserta belajar kapan saja, dimana saja secara online
  • Modul dapat diakses secara lengkap via LMS web ini
  • Silakan untuk mengikuti petunjuk sesuai pada video
  • Jika ada pertanyaan, sampaikan di whatsapp group
  • Akan ada quiz di setiap topik dan juga tugas akhir
  • Nilai kelulusan adalah dengan skor minimal 60

Metode Evaluasi

  • Pre test
  • Kuis
  • Post test
  • Uji Praktik
  • Jenis Sertifikat

Jenis Sertifikat

  • Sertifikat Penyelesaian dan Sertifikat Kelulusan

Syarat dan Ketentuan

  • Peserta wajib memiliki device sendiri (PC atau Laptop atau Android Tablets)
  • Peserta wajib menyelesaikan kelas maksimal 1 bulan setelah redeem kode voucher
  • Peserta tidak dapat membatalkan kelas yang sudah dibeli
  • Peserta wajib bergabung dalam whatsapp group yang disediakan

Tujuan Umum :

Peserta pelatihan mampu untuk membuat sebuah media interkatif berbasis game dengan menggunakan software Scratch serta dapat mengembangkannya sesuai dengan permintaan pelanggan

Tujuan Khusus :

  • Peserta dapat memahami dasar-dasar pembuatan game dan animasi sederhana menggunakan software Scratch
  • Peserta dapat mengetahui teknik pembuatan game
  • Peserta dapat menerapkan logika pembuatan game
  • Peserta dapat membuat sebuah game lengkap dengan logika dan interaksi pengguna 
  • Peserta memiliki kerapian penataan tata letak objek dan layout 
  • Peserta memiliki ketelitian dalam membuat serangkaian event dan aksi logika game 
  • Peserta memiliki ketepatan dalam pemilihan event supaya game menjadi teroptimasi

Siapa saja yang bisa mengikuti kelas ini?

  • Siswa-siswi di tingkat SD, SMP, SMA
  • Mahasiswa-mahasiswi jurusan pendidikan
  • Kamu yang ingin memulai belajar mengembangkan game

Specs Hardware / Software:

  • Windows 10 / macOS 10.13 / Android tablets / Chromebooks version 6.0
  • Space untuk penyimpanan minimal 400 MB

Metode pembelajaran

  • Self-paced learning : Metode ajar yang digunakan adalah pembelajaran mandiri yang memungkinkan peserta belajar kapan saja, dimana saja secara online
  • Modul dapat diakses secara lengkap via LMS web ini
  • Silakan untuk mengikuti petunjuk sesuai pada video
  • Jika ada pertanyaan, sampaikan di whatsapp group
  • Akan ada quiz di setiap topik dan juga tugas akhir
  • Nilai kelulusan adalah dengan skor minimal 60

Metode Evaluasi

  • Pre test
  • Kuis
  • Post test
  • Uji Praktik
  • Jenis Sertifikat

Jenis Sertifikat

  • Sertifikat Penyelesaian dan Sertifikat Kelulusan

Syarat dan Ketentuan

  • Peserta wajib memiliki device sendiri (PC atau Laptop atau Android Tablets)
  • Peserta wajib menyelesaikan kelas maksimal 1 bulan setelah redeem kode voucher
  • Peserta tidak dapat membatalkan kelas yang sudah dibeli
  • Peserta wajib bergabung dalam whatsapp group yang disediakan
Respon Positif dari alumni GAMELAB.ID
  • terima kasih pada tim Gamelab yang telah memberikan materi-materi secara menarik tentang Startup Fundamental, dari sinilah mulai bisa dipahami tentang apa itu startup dan memunculkan ide-ide mengikuti masyarakat yang berkembang dan kebutuhan konsumen

    Sri Wahyuni

    SMK NEGERI 1 TEMANGGUNG

  • pada kelas ini saya bisa dengan cukup mudah mengerjakan tugas praktik karena modul nya sangat mudah di pahami dan jelas, saya berharap semoga saya juga bisa mengerjakan tugas di kelas berikutnya dengan lancar

    Atika Nayla Syirfah Rhamadani

    SMKN 2 KRAKSAAN

  • pendapat saya gamelab ini sangat membantu saya agar mudah memahami tentang pemrograman dan algoritma dan sangat bermanfaat bagi kalangan anak remaja untuk bisa lebih luas menguasai pengetahuan mereka

    Paula Felisita Dhone

    SMK SANTO PETRUS KETAPANG

  • Sangat menyenangkan dalam mengerjakan tugas-tugas yang diberikan oleh trainer dan juga sangat membantu untuk saya biar semakin maju kedepannya terimakasih

    Bunga

    SMKS NAZHATUT THULLAB

  • Harapan saya mengikuti program kelas industri ingin lebih baik dari masa sebelumnya dan bisa mengembangkan animasi dua dimensi dan ilustrasi ilustrasi di gital sekian dari saya kak🙏

    Husni

    SMKN BALANIPA

  • Dengan mengikuti bimbingan Gamelab sangat terbantu meningkatkan skill dan materi didalamya mudah dimengerti serta didampinggi oleh trainer profesional yg siap membantu jika mengalami kengala dalam pengerjaan tugas.

    Nabila Septiani Wulandari

    SMK MUHAMMADIYAH NGAWEN

  • Kita bisa mengetahui pelajaranpelajaran yang belum kita ketahui, kita juga dapat belajar typing skil agar kita bisa mengetik dengan cepat dan pada adanya typo saat mengetik,sekian terimakasih!

    Fitri Layna Hidayati

    SMK ISLAM BOJONG

  • kak kalau di fitur blender kami tidak sesuai yang di tutorial, tolong kasih tutorial opsi ke2, lebih gampang jika tidak pakai referensi kak, soalnya bingung mau referensi yang mana

    Ahda Qurotul Habibah

    SMKS KRIAN 2 SIDOARJO

  • Kelasnya cocok untuk pemula karena materinya mudah dipahami dan sangat interaktif (ada game nya). Selain itu, saat menghadapi kesulitan, trainer menanggapinya dengan responsif.

    Jenisa Laras Galuh Safitri

    Universitas Telkom

Dengan siapa kamu akan belajar?
Bima

Educa Studio

Fasilitas Tambahan
  • Tanya jawab via Whatsapp Group
  • Akses ke forum dan diskusi kelas
  • e-Sertifikat Kelas
  • CV Digital (khusus langganan)

Yuk, berlangganan dan akses semua kelas

Berlangganan sekarang juga untuk mulai. Pilih skill apapun dan pelajari kapanpun. Dapatkan materi terstruktur, modul praktik berbasis project, plus webinar series rancangan para experts.