Membuat Game Dengan Construct Untuk Menjadi Programmer Game Komputer prakerja

Membuat Game Dengan Construct Untuk Menjadi Programmer Game Komputer

Pada kelas ini, Gamelab menghadirkan kelas belajar membuat game level pemula menggunakan Construct. Kelas ini sangat cocok bagi kamu yang ingin mulai menjadi seorang game developer.

Level

Pemula

Kategori

Programming

Durasi

388 Menit


Rp 207.200

Rp 296.000

Diskon 30%
Kelas ini terdiri dari
topik 3 Topik
assesment 3 Assesment
module 8 Modul
sertifikat Sertifikat

Melihat perkembangan Dunia kreatif Game yang cepat dan bervariasi. Maka, kebutuhan pengembang game dalam hal ini programmer game sangat besar. Gamelab Indonesia menjawab kebutuhan tersebut dengan kelas pelatihan "Membuat Game Dengan Construct Untuk Menjadi Programmer Game Komputer". Dikelas ini, kamu akan berlatih membuat game buatanmu sendiri. Dimulai dari pengetahuan dasar pembuatan game, cara menerapkan logika pembuatan game, membuat game lengkap dengan logika dan interaksi pengguna menggunakan construct.

Tujuan Umum :

Peserta pelatihan mampu untuk membuat game dengan menggunakan Construct serta mengembangkannya sesuai dengan permintaan pelanggan dengan benar

Tujuan Khusus :

  • Menjelaskan dasar-dasar pembuatan game dengan menggunakan software Construct
  • Memahami dan mengetahui teknik pembuatan game mulai dari persiapan project hingga menambahkan logika pada game
  • Menerapkan logika pembuatan game dengan menggunakan software Construct
  • Menganalisis pemahaman terhadap langkah atau teknik pembuatan game dengan software Construct
  • Menguasai teknik pembuatan game hingga pembuatan logika dan dapat mengembangkannya
  • Membuat sebuah game lengkap dengan logika dan interaksi pengguna dengan tema tertentu menggunakan Construct

Siapa saja yang bisa mengikuti kelas ini?

  • Peserta dengan jenjang pendidikan minimal SMA/SMK dan Mahasiswa jurusan Teknik Informatika atau bidang sejenis
  • Siapa saja yang ingin memulai belajar mengembangkan game edukasi
  • Siapa saja yang ingin memulai karir sebagai game developer

Specs Hardware / Software:

  • Yang punya PC/Laptop, menggunakan web browser
  • Spesifikasi PC/Laptop prosesor min. 1,6 GHz dan RAM min. 1 GB

Metode pembelajaran

  • Modul dapat diakses secara lengkap via LMS web ini
  • Silakan untuk mengikuti petunjuk sesuai pada video
  • Jika ada pertanyaan, sampaikan di whatsapp group
  • Akan ada quiz di setiap topik dan juga tugas akhir
  • Nilai kelulusan adalah dengan skor minimal 60

Syarat dan Ketentuan

  • Peserta wajib memiliki device sendiri (PC atau Laptop atau Android Tablets)
  • Peserta wajib menyelesaikan kelas maksimal 1 bulan setelah redeem kode voucher
  • Peserta tidak dapat membatalkan kelas yang sudah dibeli
  • Peserta wajib bergabung dalam whatsapp group yang disediakan

Melihat perkembangan Dunia kreatif Game yang cepat dan bervariasi. Maka, kebutuhan pengembang game dalam hal ini programmer game sangat besar. Gamelab Indonesia menjawab kebutuhan tersebut dengan kelas pelatihan "Membuat Game Dengan Construct Untuk Menjadi Programmer Game Komputer". Dikelas ini, kamu akan berlatih membuat game buatanmu sendiri. Dimulai dari pengetahuan dasar pembuatan game, cara menerapkan logika pembuatan game, membuat game lengkap dengan logika dan interaksi pengguna menggunakan construct.

Tujuan Umum :

Peserta pelatihan mampu untuk membuat game dengan menggunakan Construct serta mengembangkannya sesuai dengan permintaan pelanggan dengan benar

Tujuan Khusus :

  • Menjelaskan dasar-dasar pembuatan game dengan menggunakan software Construct
  • Memahami dan mengetahui teknik pembuatan game mulai dari persiapan project hingga menambahkan logika pada game
  • Menerapkan logika pembuatan game dengan menggunakan software Construct
  • Menganalisis pemahaman terhadap langkah atau teknik pembuatan game dengan software Construct
  • Menguasai teknik pembuatan game hingga pembuatan logika dan dapat mengembangkannya
  • Membuat sebuah game lengkap dengan logika dan interaksi pengguna dengan tema tertentu menggunakan Construct

Siapa saja yang bisa mengikuti kelas ini?

  • Peserta dengan jenjang pendidikan minimal SMA/SMK dan Mahasiswa jurusan Teknik Informatika atau bidang sejenis
  • Siapa saja yang ingin memulai belajar mengembangkan game edukasi
  • Siapa saja yang ingin memulai karir sebagai game developer

Specs Hardware / Software:

  • Yang punya PC/Laptop, menggunakan web browser
  • Spesifikasi PC/Laptop prosesor min. 1,6 GHz dan RAM min. 1 GB

Metode pembelajaran

  • Modul dapat diakses secara lengkap via LMS web ini
  • Silakan untuk mengikuti petunjuk sesuai pada video
  • Jika ada pertanyaan, sampaikan di whatsapp group
  • Akan ada quiz di setiap topik dan juga tugas akhir
  • Nilai kelulusan adalah dengan skor minimal 60

Syarat dan Ketentuan

  • Peserta wajib memiliki device sendiri (PC atau Laptop atau Android Tablets)
  • Peserta wajib menyelesaikan kelas maksimal 1 bulan setelah redeem kode voucher
  • Peserta tidak dapat membatalkan kelas yang sudah dibeli
  • Peserta wajib bergabung dalam whatsapp group yang disediakan
Respon Positif dari alumni GAMELAB.ID
  • Saya sangat mengerti tugas yang di berikan, saya membuat website tentang ayam geprek yang lumayan sulit mendapatkan foto foto dan merangkaikan kata" nya, sehingga saya hampir telat mengumpulkan dan alhamdulillahnya saya berhasil mengumpulkan tugas akhir yang di berikan, saya mendapatkan pelajaran bahwa jangan menganggap tugas remeh walaupun tugas itu gampang, sekarang saya menjadi paham tentang cara pembuatan website walau sedikit lupaa tentang bahasa pemrogramaannya sukses terus buat GAME LAB INDONESIA

    Revy Nadly Nugratama

    SMK NEGERI 1 KOTA CIREBON

  • Program gamelab ini sangat bermanfaat, sampai bisa membuat saya yang tidak bisa apa apa menjadi bisa melakukan apa saja! semua pelajarannya sangat mudah dipahami dan dimengerti oleh pelajar seperti saya... Penjelasan singkat padat dan jelas, terimakasih atas kerjasamanya Gamelab!

    Muhamad Farel Ardiansyah

    SMKN 3 SEKAYU

  • Materi yang menyenangkan.. Sangat menarik untuk dipelajari, jika kelas materinya seperti ini. Untuk saya terkadang sedikit bingung dan kekurangan penjelasannya, tetapi dengan bantuan trainer saya jadi memahaminya.. Tetapi untuk materi ini mudah dipahami secara garis besarnya.

    Lutfi Apriyanto

    Universitas Kahuripan Kediri

  • Kelas brand design dan brand identity benar-benar menjadi pengalaman yang luar biasa bagi saya, Setiap materi yang diajarkan sangatlah mudah dipahami dan setiap praktik yang diberikan sangat seru, hal ini ini membuat saya menambah skill baru dan memperole

    Firha Rahmadiany

    President University

  • saya senang bisa mengikuti kelas industri gamelab,materinya mudah dipahami,gak ngebosenin,dan semoga saya bisa mengerjakan tugas selanjutnya tepat waktu

    Anissa Zahrotussyitta

    SMKN 1 KALIGONDANG

  • Saya sangat senang magang di Gamelab terutama masuk di Devisi Game Development.Saya jadi tahu proses pembuatan game edukasi. Karena materi yang mudah di pahami untuk pemula serta trainer yang selalu memberikan solusi ketika saya kesulitan dalam proses gam

    Vika Andri Yastutik

    SMKN 1 NGAWEN

  • Terima kasih gamelab atas bimbingannya,saya jadi lebih mengerti mengenai program-program yang ada di gamelab indonesia.Semoga lebih maju dan sukses terus💪🏻

    Fahmi Kurniawan

    SMKS PLUS ALMAARIF SINGOSARI

  • Terima kasih untuk pembelajaran pada HTML & CSS, Di pembelajaran kali ini saya dapat mengetahui bagaimana langkah-langkah dalam pembuatan website, walaupun dengan perlahan dalam mempelajarinya.

    M. Djordan Pradana

    SMKS MUHAMMADIYAH PANGKALAN BUN

  • Materi dari GameLab sangat menyenangkan dan mudah di mengerti, saya sangat merekomendasikan GameLab nanti nya kepada adik kelas saya yang mau ikut kelas industri gamelab

    Pandu Aji Anggoro

    SMKN 1 BAKAUHENI

Dengan siapa kamu akan belajar?
Eka Prasetyo,

Educa Studio

Samsul Huda,

Educa Studio

Fasilitas Tambahan
  • Tanya jawab via Whatsapp Group
  • Akses ke forum dan diskusi kelas
  • e-Sertifikat Kelas
  • CV Digital (khusus langganan)

Yuk, berlangganan dan akses semua kelas

Berlangganan sekarang juga untuk mulai. Pilih skill apapun dan pelajari kapanpun. Dapatkan materi terstruktur, modul praktik berbasis project, plus webinar series rancangan para experts.